Bandar Besar Sabu Jermal 15 Medan – Sekitarnya Masih tak Tersentuh Hukum (1)

tobapos.co – Bertahun – tahun sudah status DPO yang diduga sudah disematkan Polda Sumut dan Polrestabes Medan kepada pria dipanggil Guntur, yang sudah menjadi rahasia umum merupakan bandar besar sabu-sabu di kawasan Jermal 15 sekitarnya. Berusaha dikonfirmasi wartawan Kapolrestabes Medan Kombes Pol Gidion Arif Setyawan dan juga Direktur Ditresnarkoba Polda Sumut Kombes Pol Yemi Mandagi, […]

Continue Reading

Update Kasus Jurnalis RN, Diduga Komplotan Mafia Narkoba Mulai Tebar Intimidasi (8)

Ketua Umum Prabu Centre-08, Abednego Panjaitan (kiri), Kapolda Sumut Irjen Whisnu (kanan) tobapos.co – Gencarnya sejumlah media menyoroti kasus jurnalis RN yang dijebak bandar narkoba bernama Syahrin Siregar alias DJ Syahrin alias Sareng dengan ekstasi, lalu ditangkap petugas Ditnarkoba Polda Sumut,  dijebloskan ke penjara, namun si bandar Syahrin Siregar alias DJ Syahrin alias Sareng masih […]

Continue Reading

Kasus Jurnalis RN, Dit Narkoba Polda Sumut Dinilai Pertontonkan Proses Hukum Tajam ke Bawah (7)

Foto : Dr Redyanto Sidi SH MH (kiri), Kombes Pol Yemi Mandagi (kanan) tobapos.co – Belum juga ditangkapnya Syahrin Siregar alias DJ Syahrin alias Sareng, yang menjebak Jurnalis RN dengan ekstasi pada sekitar Maret 2024 lalu, hingga dua tim dari Ditresnarkoba Polda Sumut menangkap RN, menjadi sorotan tajam masyarakat akan proses hukum yang dilakukan direktorat […]

Continue Reading

Kunker Presiden Jokowi di Sumut Berlanjut Resmikan Bendungan Lau Simeme

tobapos.co – Kunjungan Kerja (Kunker) Presiden Republik Indonesia Joko Widodo berlanjut meresmikan Bendungan Lau Simeme yang berlokasi di Kecamatan Sibiru-biru, Deliserdang, Sumut, Rabu (16/10/2024). Sebagaimana diketahui, Bendungan Lau Simeme merupakan bendungan ke-47 yang telah diresmikannya selama 10 tahun terakhir menjabat. Pembangunan bendungan ini telah dimulai sejak 2018 dengan menggunakan anggaran sebesar Rp1,7 triliun dan memiliki […]

Continue Reading