Daftar Gugatan ke MK, KPU Sumut dan 14 Kabupaten Tunda Penetapan
tobapos.co- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumut bersama 14 kabupaten/kota menunda penetapan pasangan calon Gubernur Sumut, walikota/bupati pemenang Pilkada Sumut dan kabupaten/kota se-Sumut karena ada permohonan gugatan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) di Mahkamah Konstitusi (MK).Demikian Ketua KPU Sumut Agus Arifin didampingi Koordinator Divisi SDM Robby Effendy Hutagalung kepada Analisa ketika ditemui di KPU Sumut, Sabtu […]
Continue Reading