Bobby Nasution: Sempurnakan Ibadah Puasa & Jauhi Asmara Subuh
tobapos.co – Dihadapan jemaah Masjid Masjid Pahlawan Muslimin, Jalan Pencak Kelurahan Pasar Merah Kecamatan Medan Kota saat menggelar Safari Ramadhan, Sabtu (25/3/2023), Wali Kita Medan Bobby Nasution menjauhkan kegiatan asmara subuh. Selain bertentangan, juga menganggu ketenangan dan kekhusyukan warga yang tengah menjalankan ibadah puasa. “Mari kita sempurnakan ibadah puasa kita dengan menjauhi kegiatan atau kebiasaan […]
Continue Reading