Pimpin Klasemen Melaju ke Semifinal PON XXI, Tim Baseball DKI Pimpin Klasemen

tobapos.co – Tim baseball DKI Jakarta berhasil lolos ke babak semifinal baseball Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh-Sumut. Pada pertandingan babak penyisihan terakhir yang berlangsung di lapangan baseball Universitas Syiah Kuala Abanda Aceh, Sabtu (07/09/2024), Ugrasena dan kawan-kawan menang 4 – 0 atas tim Lampung. Dengan kemenangan tersebut tim DKI memuncaki klasemen diikuti tim Jawa […]

Continue Reading

Konsentrasi dan Berdoa, Andri Yansyah Optimis Dayung DKI Sabet Emas

tobapos.co – Cabang olahraga Dayung DKI Jakarta, terus bertekad untuk menyumbang medali pada PON XXI Aceh-Sumut 2024. Hingga Sabtu (07/09/2024), Dayung DKI telah menyumbang 5 medali yang terdiri dari 2 perak dan 3 perunggu dari 12 nomor perlombaan yang berlangsung di venue Waduk Keuliling Indrapuri, Aceh Besar. Kadispora DKI Jakarta, Andri Yansyah mengatakan, Dayung masih […]

Continue Reading

Lokasi Perjudian Masih Marak di Kompleks Berlian Sari Medan, Tagih Janji Disampaikan ke Kapolda Sumut

tobapos.co – Polsek Delitua dan Polrestabes Medan dinilai masih belum mampu melakukan penindakan tegas tuntas agar lokasi perjudian besar-besaran di Kompleks Berlian Sari II, Kelurahan Kedai Durian, Kecamatan Medan Johor, Kota Medan berhenti beroperasi selamanya. Sabtu (7/9/2024). Terbukti, faktanya sampai saat ini lokasi-lokasi perjudian tersebut masih buka. Bahkan, ada lokasi judi dadu samkwan yang kembali […]

Continue Reading

Kepala KPR Mytrando Indra Terus Wujudkan Rutan Kelas I Medan Semakin Pasti Berakhlak Serta Berdampak

tobapos.co – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut memutasi sebanyak 60 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) ke Lapas Narkotika Kelas IIA Raya, dan Lapas Kelas IIB Siborong-borong. Jumat (6/9/2024). Mutasi ini dilakukan untuk mengantisipasi masalah keamanan dan ketertiban, serta mengurangi over kapasitas yang terjadi di Rutan I Medan. Saat ini Rutan Kelas […]

Continue Reading

Bakal Dihadiri PJ Heru, Cabor Sepatu Roda DKI Optimis Juara Umum

tobapos.co – Cabor sepatu roda DKI siap tampil maksimal di PON XXI Aceh Sumut 2024.  Sepatu roda DKI akan berlaga di Kota Sigli, Aceh Tengah, pada tanggal 10 sampai 17 September 2024.  Rencananya, Pj Gubernur DKI,  Heru Budi Hartono dan Kadispora, Andri Yansyah akan menyaksikan pertandingan sepatu roda DKI pada tanggal 13 September. Tim sepatu […]

Continue Reading

Timses Pram-Rano, Dipimpin Pras dan Cak Lontong

tobapos.co – Susunan tim pemenangan pasangan Cagub-Cawagub Pramono Anung-Rano Karno resmi diumumkan Pramono Anung di kediaman mantan Gubernur DKI Sutiyoso. Komedian Cak Lontong di percaya sebagai ketua tim pemenangan pasangan yang diusung PDIP Perjuangan (PDIP) tersebut. Sementara mantan ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi dipercaya menjadi ketua harian. Dan susunan timses Pram-Rano ini dibenarkan […]

Continue Reading

Kapolrestabes Medan Apresiasi Konfirmasi Wartawan

tobapos.co – Beroperasi, didatangi Polsek Delitua karena diberitakan, tutup, lalu beroperasi kembali hingga saat ini. Begitulah kondisi lokasi sarang perjudian terang-terangan di Kompleks Berlian Sari II, Kelurahan Kedai Durian, Kecamatan Medan Johor, Kota Medan. Jumat (6/9/2024). Akibatnya, ke tingkat yang lebih tinggi dikonfirmasi wartawan demi menyambungkan keluhan masyarakat. Kepada Kapolrestabes Medan Kombes Pol Teddy John […]

Continue Reading

Kejari Belawan Raih Peringkat 3 se-Indonesia, Kejati Sumut Peringkat I

tobapos.co – Patut diapresiasi, Kejari Belawan yang dipimpin Samiaji Zakaria SH.,MH mampu meraih peringkat ke – 3 Bidang Pemulihan Aset pada Kejaksaan Negeri Tipe-B, Se-Indonesia, Jumat (6/9/2024). Pencapaian tersebut terhitung hanya dalam kurun waktu beberapa bulan saja.  Yakni Januari hingga Agustus tahun 2024 (7 bulan) berdasarkan Penyetoran Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) pada aplikasi ARSSYS. […]

Continue Reading

Kanwil Kemenagsu Sosialisasikan Anti Perundungan dan Kekerasan Seks

tobapos.co- Kakanwil Kemenag Sumut H Ahmad Qosbi kembali selenggarakan Media Ghatering dengan Thema ” Anti Perundungan’ kekerasan seks terhadap anak disatuan pendidikan. Acara diskusi digelar di Hotel Grand Jamee jalan Arteri Ring Road No 92 Medan, Kamis (5/9/2024) dihadiri puluhan peserta dari kalangan jurnalis dan Ketua tim Humas, Data dan Informasi H Mulia Banurea beserta […]

Continue Reading